8.6.10

Soft Skill 3 Rencana Implementasi Bag.1

RENCANA IMPLEMENTASI


C.Pembuatan Dokumentasi
Dokumentasi dapat berupa tentang suatu deskripsi – deskripsi, penjelasan, bagan, contoh – contoh dari sistem informasi.

Dokumentasi diperlukan untuk :
  • Mempelajari cara pengoprasian sitem
  • Sebagai bahan pelaihan
  • Dasar pengembangan sistem lebih lanjut
  • Dasar apabila ada perbaikan sistem dikemudian hari
  • Materi acuan bagi editor

Tujuan dari Dokumentasi :
  • Arus komunikasi
  • Untuk memberi informasi
  • Untuk mengidentifikasi
  • Untuk mencatat
  • Untuk memberi instruksi

Prinsip Dokumentasi :
  • Metode
  • Jumlah dokumentasi
  • Kesederhanaan
  • Bentuk rancangan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Copyright 2009 Monggo !!!. Powered by Blogger
Blogger Templates created by Deluxe Templates
Wordpress by Wpthemesfree